21.6 C
Indonesia
Minggu,02 Februari 2025

Jalan Kelok 9 Donomulyo Kembali Ambles

Malang, JadiKabar.com- Akibat hujan deras yang melanda Kabupaten Malang, menyebabkan jalan kelok 9 di jalur lintas Selatan (JLS), tepatnya di Desa Sumberoto Kecamatan Donomulyo, mengalami longsor dan ambles, pada Rabu (1/1) yang lalu. Kerusakan parah di bandingkan longsor yang terjadi pada Desember (10/12) silam.

Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Malang, Sadono Irawan, mengungkapkan, longsor dan amblas terjadi di jalan kelok 9, dan jalur tersebut merupakan jalan yang sering di lalui oleh kendaraan roda dua.

“Kondisi jalan yang longsor dan ambles sudah ditangani oleh pengelola jalan nasional. Kerusakan terjadi tepat di jalan kelok 9, yang kini hanya bisa dilewati oleh kendaraan roda dua,” Ucapnya pada Kamis (2/1/2025).

Masyarakat yang menggunakan kendaraan roda empat dan hendak menuju Pantai Modangan atau wilayah sekitarnya diminta untuk menggunakan jalur alternatif untuk menghindari bahaya longsor. Jalur lintas selatan Donomulyo Malang dinilai rawan longsor dan berbahaya bagi pengendara, terutama saat cuaca ekstrem.

 

 

Hot this week

Pelaku Perampasan Sekaligus Penganiayaan Di Penginapan Berhasil Diamankan

Malang, JadiKabar.Com– Polres Malang telah berhasil meringkus, pelaku perampasan...

Mantan Pegawai Bobok Toko HP, Palaku Berhasil Di Bekukan

Malang, JadiKabar.Com - Polres Malang telah berhasil, mengamankan seorang...

Menhan Tinjau Langsung Sekolah Taruna Yang Di Kabupaten Malang

Malang, JadiKabar. Com- Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin melakukan...

149 Jabatan Kosong Di Pemkab Malang, Komisi I DPRD “Tidak Efektivitas”

Malang, Jadi Kabar.com- Pembahasan tentang adanya kekosongan jabatan di...

Kecelakaan Maut Di Batu, Berikut Nama Korban Yang Berhasil Di Dapatkan

Batu, JadiKabar. Com- insiden kecelakaan maut yang melibatkan bus...

Topics

Pelaku Perampasan Sekaligus Penganiayaan Di Penginapan Berhasil Diamankan

Malang, JadiKabar.Com– Polres Malang telah berhasil meringkus, pelaku perampasan...

Mantan Pegawai Bobok Toko HP, Palaku Berhasil Di Bekukan

Malang, JadiKabar.Com - Polres Malang telah berhasil, mengamankan seorang...

Menhan Tinjau Langsung Sekolah Taruna Yang Di Kabupaten Malang

Malang, JadiKabar. Com- Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin melakukan...

149 Jabatan Kosong Di Pemkab Malang, Komisi I DPRD “Tidak Efektivitas”

Malang, Jadi Kabar.com- Pembahasan tentang adanya kekosongan jabatan di...

Kecelakaan Maut Di Batu, Berikut Nama Korban Yang Berhasil Di Dapatkan

Batu, JadiKabar. Com- insiden kecelakaan maut yang melibatkan bus...

Itensitas Curah Hujan Tinggi, Terjadi Longsor Di Kecamatan Lawang

Malang,JadiKabar.com- Hujan deras yang mengguyur hampir di sejumlah Daerah...

Lakukan Siaran Langsung Bermuatan Pornografi, Pasutri Asal Malang Di Tangkap

Malang, JadiKabar. Com–Pihak Kepolisian Resor Malang (Polres Malang) berhasil...
spot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img